About

Kamis, 24 Oktober 2019

Tema 4 Subtema 3 PB 2


Tema 4 Subtema 3 PB 2
Hari/Tanggal : Jum’at, 25 Oktober 2019
Tujuan Pembelajaran:
PKn
Siswa mampu memahami hubungan simbol dengan makna sila ketiga Pancasila
SBdP
Siswa mampi menggambar objek benda
PB 2
PKn
Sila ketiga pancasila yaitu persatuan Indonesia
Simbolnya pohon beringin.

Pohon beringin merupakan pohon berkayu yang rindang.Pohon yang rindang membuat orang-orang berteduh dibawahnya.
Makna dari sila ketiga yaitu rakyat Indonesia dapat berlindung di bawah Negara Indonesia.
Indonesia menjadi pemersatu bangsa Indonesia. Pohon beringin memiliki akar gantung yang mempunyai makna Indonesia beragam suku, agama,ras etnis dan budaya. Hal ini berarti negara Indonesia juga menjdai wadah pemersatu keragaman-keragaman tersebut.
SBdP
Ilustrasi merupakan gambaran suatu benda atau kondisi lingkungan tertentu.
Ilustrasi dapat berupa pemandangan misalnya pantai. Kamu dapat menambahkan benda-benda sekitarnya seperti perahu,pohon kelapa dan hewan laut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar