About

Jumat, 29 September 2023

P5 Membuat Laporan Hasil Observasi

  Hari/Tanggal : Jum'at, 29 September 2023

 


Selamat Pagi,,,Tabik pun ,,,!!
Semoga anak - anak hari ini dalam keadaan sehat dan semangat dalam belajar.
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA




TEMA P5 : KEWIRAUSAHAAN "INOVASI OLAHAN PISANG" 

TUJUAN P5 :
Peserta didik mampu mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan mengolah informasi dan gagasan, berkomunikasi dengan kelompok untuk mencapai tujuan bersama serta menampilkan tindakan yang sesuai dengan harapan dan tujuan kelompok.

TARGET P5 :
Proyek ini diharapkan dapat membantu peserta didik dalam mencapai dimensi Profil Pelajar Pancasila yaitu Bernalar Kritis dan Gotong Royong.

DIMENSI P5 :
1. Bernalar Kritis
2. Gotong Royong
3. Kreatif 

Materi Ajar “Inovasi Olahan Pisang”



Membuat Laporan Hasil Observasi Kunjungan Ke Home Industry

Lembar Kerja Peserta Didik (Kelompok)

 

Nama Anggota            :

Kelas               :

Hari/Tanggal   :

 

No

Pertanyaan

Jawaban

1.

Produk olahan apa saja yang terdapat pada home industry tersebut?

 

2.

Bagaimana proses pembuatannya?

 

3.

Bagaimana proses pemasarannya?

 

4.

Apakah home industry tersebut membawa dampak positif untuk Provinsi Lampung? Jelaskan alasannya!

 

5.

Bagaimana usaha yang akan kalian lakukan untuk memperkenalkan makanan khas dari daerah Lampung kepada Masyarakat luar daerah? 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar