Hari/Tanggal: Jum'at, 13 September 2024
PENDIDIKAN PANCASILA
Elemen CP : Peserta didik mampu mengenal aturan di lingkungan keluarga dan sekolah. Peserta didik mampu menceritakan contoh sikap mematuhi dan tidak mematuhi aturan di keluarga dan sekolah. Peserta didik mampu menunjukkan perilaku mematuhi aturan di keluarga dan sekolah.
Tujuan Pembelajaran : Peserta didik dapat mengidentifikasi aturan di sekolah sehingga dengan bimbingan orang tua dan guru dapat melaksanakannya dengan baik.
Alur Tujuan Pembelajaran : Peserta didik mengidentifikasi aturan di sekolah sehingga dengan bimbingan orang tua dan guru dapat melaksanakannya dengan baik.
Pertatikan video di bawah ini
Aturan adalah satu hal yang harus ditaati atau dipatuhi.
Aturan di sekolah dibuat oleh sekolah. Aturan di sekolah dibuat untuk mengatur ketertiban warga sekolah.
Berdasarkan pembelajaran yang telah dilakukan hari ini, sebagian besar peserta didik kelas 2C telah memahami tentang aturan di disekolah dengan baik. hanya beberapa peserta didik yang kurang memahami aturan di sekolah masih disamakan dengan aturan dirumah. untuk itu Guru melakukan penjelasan ulang kepada peserta didik yang belum mampu membedakan aturan dirumah dan disekolah.
Dokumentasi kegiatan hari ini :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar